Belum ada produk di keranjang belanja kamu

Premi Asuransi Properti Melejit, Sementara atau Berlanjut?

Asuransi properti mengalami lonjakan premi yang luar biasa pada semester I 2024, berkat pemulihan sektor properti dan ekonomi nasional. Akankah pertumbuhan ini berlanjut dalam jangka panjang?

Oleh Alfi Salima Puteri

BISNIS asuransi properti di Indonesia mencatatkan kinerja cemerlang sepanjang semester I 2024 dengan pendapatan premi mencapai Rp16,66 triliun, melonjak signikan sebesar 32,8% secara tahunan (year on year/ yoy). Pertumbuhan ini didorong oleh pemulihan aktivitas ekonomi nasional yang mendorong peningkatan kebutuhan perlindungan properti, seiring dengan tren positif di pasar properti Tanah Air.

Menurut data dari Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI), lonjakan ini dipengaruhi oleh meningkatnya aktivitas di sektor properti residensial dan komersial. Namun, laporan Survei Harga Properti Residensial (SHPR) Bank Indonesia menunjukkan bahwa pertumbuhan harga properti residensial di pasar primer sedikit melambat pada triwulan II 2024, dengan Indeks Harga Properti Residensial (IHPR) tumbuh 1,76% (yoy), lebih rendah dibandingkan dengan triwulan sebelumnya sebesar 1,89% (yoy).

Lanjut baca artikel

Rekomendasi Terbaik

Mulai Berlangganan
Premium Infobank Digital

  • Akses ke Semua Artikel dari Semua Edisi Majalah Infobank

  • Baca Artikel & Majalah Tanpa Iklan

  • Kemudahan Akses di Berbagai Perangkat Web & Mobile

MULAI LANGGANAN

Beli majalah
Infobank Edisi Desember 2024

Rp 65.000

BELI