Infobank Edisi Oktober 2025 Ada Ruang Tumbuh 6,5% tapi Perbaiki Sistem Ekonomi Ekonomi Indonesia punya potensi untuk tumbuh 6%-6,5% jika sistemnya diperbaiki. Bagaimana bank-bank Himbara mengucurkan kredit dari limpahan dana Rp200 triliun di tengah rendahnya permintaan kredit?