The Finance Mei 2024 (Edisi Khusus Bank Sumut)
Free
Stamina sejumlah perusahaan asuransi jiwa masih lemah seperti diperlihatkan 10 perusahaan yang merugi, bahkan ada tiga pemain yang RBC-nya minus. Namun, secara industri, asuransi jiwa mengalami peningkatan.