Infobank Edisi Maret 2025 Arsitek Inovasi dan Harmoni Kehidupan Leader satu ini menjadi sosok inovator dengan berbagai terobosan di dunia teknologi hingga perbankan digital. Ia menyeimbangkan karier gemilangnya dengan filosofi hidup yang harmonis.