Infobank Edisi Maret 2025 Bank Maluku Malut Pede Penuhi Aturan Modal Inti Bank Maluku Malut mengajukan perizinan KUB dengan Bank DKI ke OJK untuk memenuhi ketentuan modal inti minimum, pada 30 Desember 2024. Persyaratan perizinan KUB diharapkan bisa dipenuhi di Maret ini....