Infobank Edisi September 2025 Akselerasi Digital Bank Mandiri Perkuat Inovasi dan Kinerja Bank mandiri terus memperkuat inovasi melalui akselerasi digital dengan menghadirkan ekosistem lengkap lewat Livin’ by mandiri, Kopra by mandiri, dan Livin’ merchant. transformasi ini didukung strategi berbasis ekosistem, pengembangan SDm,...
Infobank Edisi September 2025 Bidik Akselerasi Kinerja, RUPSLB Bank Mandiri Ubah Formasi Pengurus Perseroan Perombakan pengurus menandai era baru bank mandiri yang penuh optimisme. Hal ini juga menjadi momentum penting untuk memperkuat daya saing, mendorong transformasi bisnis, dan menjaga keberlanjutan. Didukung komitmen pada inovasi...
Infobank Edisi September 2025 Apakah Bank Masih Diperlukan? Penulis adalah honorable Faculty lembaga Pengembangan Perbankan indonesia (lPPi). tulisan ini merupakan Pendapat Pribadi.
Infobank Edisi September 2025 Di Balik Tuduhan Kartel Suku Bunga Pindar Industri pindar tak cari untung seenaknya dalam menetapkan batas atas suku bunga. Ada banyak pertimbangan, dan pelindungan konsumen selalu menjadi prioritas. Jangan lupa, ada campur tangan OJK dalam penetapan suku...
Infobank Edisi September 2025 Ranking Satu di Kelas Anak Usaha Sebanyak 67 anak perusahaan BUMN masuk dalam rating BUMN kali ini. Dari jumlah itu, 34 perusahaan mendapat predikat “sangat bagus”. Surveyor Indonesia menempati posisi tertinggi dengan kinerja mengesankan.
Infobank Edisi September 2025 Langganan “Sangat Bagus” Delapan perusahaan pelat merah bernaung di bawah Kementerian Keuangan. Tapi, hanya tiga perusahaan yang dirating. Dua di antaranya, yakni Sarana Multigriya Finansial dan Sarana Multi Infrastruktur, berhasil mempertahankan predikat “sangat...
Infobank Edisi September 2025 Kokoh Sebagai BUMN Terbaik Rating BUMN ini melibatkan perusahaan BUMN, perusahaan BUMN di bawah Kementerian Keuangan, dan anak perusahaan BUMN. Di kelompok perusahaan BUMN, dari 37 perusahaan yang dirating, 17 di antaranya berhasil meraih...
Infobank Edisi September 2025 Kinerja Membara, Zurich Syariah Juara Rating tahun ini melibatkan lima perusahaan asuransi umum syariah. Zurich Syariah meraih posisi puncak, dibayangi Asuransi Takaful Umum.
Infobank Edisi September 2025 PFI Mega Life Insurance Jawara dari Kelas Bawah Kelompok UUS perusahaan asuransi jiwa dengan modal sendiri di bawah Rp100 miliar dihuni tujuh perusahaan. Predikat “sangat bagus” diraih UUS PFI Mega Life Insurance dan UUS Asuransi Jiwa Reliance Indonesia.
Infobank Edisi September 2025 BNI Life Insurance Duduk Nyaman di Puncak Peringkat Sebanyak 4 UUS perusahaan asuransi jiwa dengan modal sendiri Rp100 miliar ke atas meraih predikat “sangat bagus”. UUS BNI Life duduk di peringkat pertama. Kelompok ini diisi 12 UUS.