Belum ada produk di keranjang belanja kamu

Infobank Edisi Januari 2025

Rp 65.000

Edisi
: 2025
Penerbit
: Infobank
Copyright
: Infobank @ 2025

Kelas menengah Indonesia menyusut 10 juta jiwa dilahap kenaikan harga, digerogoti cicilan utang, kebijakan yang membebani, hingga diporoti berbagai pajak. Karena jumlah dan daya beli kelas menengah yang longsor, pertumbuhan utang rumah tangga pada 2024 melambat di bawah 6%, lebih rendah daripada pertumbuhan 9% pada 2023. Biro Riset Infobank memprediksi, jumlah kelas menengah masih akan menyusut pada 2025 karena empat faktor. Industri perbankan harus mewaspadai utang mangkrak kelas menengah. Mengapa pemerintahan Joko Widodo yang dilanjutkan Prabowo Subianto tidak berpihak kepada kelas menengah?

Share:

Majalah hanya bisa dibaca online